Events Services - Yogyakarta, Special Region of Yogyakarta, Indonesia
Farmasi Cup adalah wadah pengembangan minat dan bakat mahasiswa Fakultas Farmasi UGM berupa rangkaian acara yang terdiri dari Kompetisi Basket dan Futsal antar Fakultas Kesehatan Tingkat Nasional, Kompetisi Band & Dance dan ditutup dengan konser musik skala nasional.