E-learning - Bandung, West Java, Indonesia
Inggris Bersama adalah sebuah organisasi non-profit yang berfokus mengajarkan bahasa Inggris kepada anak muda Indonesia. Inggris Bersama menggunakan platform video conference Zoom, Instagram, dan Twitter untuk menyampaikan materi seputar bahasa Inggris. Bersama kami, kamu dan teman-teman kini bisa belajar Inggris bersama-sama setiap harinya.