Investment Management - Indramayu, West Java, Indonesia
Kota Mangga Investing merupakan suatu komuniatas sharing ilmu mengenai keuangan dan investasi untuk jangka panjang maupun jangka pendek. Komunitas ini berdiri tahun pada Januari 2021 yang di usulkan oleh Hafidz Fajar Maulana dan Muhammad Iqbal. Visi komunitas ini adalah Mewujudkan pemahaman investasi yang CERMAT (Cerdas, Edukatif, Rahmat, Manfaat, Aktif, dan Tepat) di era digitalisasi dan Industri 4.0.