Esta kapital dibangun karena tercetus dari misi besar Esta Coperation yang yaitu mendukung pemberdayaan pelaku usaha mikro di seluruh Indonesia agar memiliki kemandirian finansial. Kami sadar bahwa kemandirian finansial itu tidak hanya untuk pelaku usaha saja, butuh juga diterapkan kepada seluruh lapisan masyarakat. Kami ingin masyarakat memiliki sebuah instrument yang dapat mengembangkan dananya dengan imbal hasil yang menarik, tetapi di satu sisi juga dapat membantu pemberdayaan usaha mikro di Indonesia. Dengan begitu tidak hanya kemandirian finansial saja yan dapat diraih kedua belah pihak, tetapi juga pewujudan pemerataan ekonomi bagi seluruh masyarakat Indonesia.Berangkat dari hal itu, kami resmi mendirikan Esta Kpaital, sebuah perusahaan yang menjembatani akses penghubung bagi masyarakat yang ingin menjadi pemodal dengan pelaku usaha mikro di Indonesia secara online, demi terwujudnya pemerataan ekomonomi. Kehadiran kami juga bisa menjadi alternative pengembangan dana yang mudah dan cepat.Kami percaya melalui kerja sama dan bersinergi dengan masyarakat, pemerataan ekonomi di Indonesia akan dipercepat.